Pasang Kotak Komentar Keren Di Blog - Ayo ganti kotak komentar default blog kamu dengan kotak komentar keren, kotak komentar ini mirip dengan Facebook tapi lebih keren lagi pastinya kaya gambar disamping.
Nah disini saya akan menjelaskan bagaimana Cara Memasang Kotak Komentar Keren By Intensedebate.
Resikonya jika kamu memasang Kotak Komentar ini di Blog kamu Kotak Komentar yang Default akan disembunyikan .
Disini saya tidak akan menjelaskan panjang lebar karena nanti juga dijelaskan oleh pihak intensedebate.
Tapi jika Sobat tetap ingin memasang nya di Blog Sobat silhkan ikuti langkah-langkah dibawah ini.
1. Buka situs intensedebate.com
2. Setelah itu Klik SIGN UP, isi semua kolom yang harus di isi.
3. Setelah itu Cek Email yang sudah di daftarkan tadi untuk Vertivikasi Akun intensedebate nya.
4. Setelah di Vertivikasi silahkan ikuti langkah-langkah nya, nanti juga dijelaskan oleh intensedebate nya.
5. Nah setelah mengisi URL Blog kamu nanti langkah terakhir nya ada dua pilihan Cara Memasang Script nya Ke Blog kamu, yaitu dengan Add Widget atau Edit HTML, saya anjurkan pilih Add Widget saja.
Nah cuma segitu yang bisa saya jelaskan, jika kurang paham atau mengalami kesulitan harap tinggalkan pesan di Kotak Komentar.